Peran Teologi Budaya dan Agama

  • Nikasius Jatmiko STFT Widya Sasana
Keywords: Key Word: Ultimate Concern, budaya, Simbol dan tanda, Pewahyuan.

Abstract

Abstrak

Aktualisasi iman merupakan keyakinan seseorang terhadap yang diimani. Proses pergulatan menemukan makna terdalam, Paul Tillich menyebutnya Ultimate Concern. Istilah ini menjadi simpul metaphoris ketika manusia mendalami iman. Ultimate Concern bukan sekadar epistemologi, namun lebih pada sisi ontologi sekaligus aksiologi. Beriman tidak bisa lepas dari pengalaman sehari-hari.  Paul Tillich mengambarkan bahwa berteologi tidak bisa menghilangkan peradapan manusia. Paul Tillich menjembatani semuanya dengan “Ultimate Reality atau Ultimate Concern. Theology of Culture merupakan refleksi iman Paul Tillich yang merujuk teologi budaya. Pemikiran ini menjadi tawaran menghidupi teologi budaya melalui bahasa, ruang, dan waktu.

References

Penulis : Paul Tillich
Judul Buku : Theology of Culture
Tempat : London, Oxford, New York
Penerbit : Oxford University Press
Dicetak : 1968
Tebal : 213
Published
2020-09-23
Section
Articles